VISI
Terwujudnya PAUD Terpadu Islam yang bermutu, berdaya saing, berkarakter dan berakhlakul karimah serta berakar di masyarakat.
MISI
1. Menyelenggarakan pendidikan yang bermutu tinggi
2. Menyelenggarakan pendidikan yang mampu bersaing di dunia pendidikan
3. Menyelenggarakan pendidikan yang berkarakter dan berakhlakul karimah
4. Menyelenggarakan pendidikan yang memberikan kepuasan dan berakar di masyarakat
TUJUAN PENDIDIKAN
1. Beriman dan bertaqwa
2. Berakhlakul karimah
3. Sehat jasmani dan rohani
4. Cerdas pengetahuan dan terampil
5. Berkepribadian dan mandiri
6. Bertanggung jawab atas perkembangan umat dan bangsa